PPU, PoldaKaltim.com,-Â Kanit Binmas Ipda Widodo bersama Anggota Polsek Babulu Polres Penajam Paser Utara melaksanakan Patroli rutin sambang ke Gereja GPIB Agape Desa Gunung Mulia. Minggu (17/06)
Ipda Widodo melaksanakan pengamanan Gereja ini Agar Warga masyarakat Umat Kristiani yang menjalankan Ibadah menjadi senang dan merasa aman karena kehadiran Anggota Polsek Babulu.
Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, S.I.K., M.H., mengatakan agar Anggota Polsek Babulu selalu melaksanakan patroli rutin sambang ke Gereja- Gereja di kecamatan Babulu untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat umat Kristiani kecamatan Babulu kab.Penajam Paser Utara KalTim yang menjalankan Ibadah Keagamaan.
Humas Polda Kaltim