Author: humas3 humas3

Poldakaltim.com, Balikpapan – Kapolda Kalimantan Timur Irjen Pol. Drs. Herry Rudolf Nahak, M.Si., menghadiri Upacara Peringatan HUT TNI Ke-75 yang bertempat di Makodam VI/Mulawarman Kalimantan Timur Kota Balikpapan, Senin (05/10/2020). Upacara Peringatan HUT TNI yang dipimpin langsung oleh Presiden RI Joko Widodo di Istana Presiden kali ini dilaksanakan secara berbeda yaitu dengan cara virtual dikarenakan adanya pandemi Covid-19 di Indonesia. Dalam kegiatan yang berlangsung di Kodam tersebut juga dihadiri Wakil Gubernur Kalimantan Timur H. Hadi Mulyadi, S.Si, M.Si., Danlanal Balikpapan, Danlanud Balikpapan, PJU Kodam VI/Mulawarman, Serta PJU Polda Kalimantan Timur. Kapolda Kaltim Melalui Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade…

Read More

Poldakaltim.com, Balikpapan – Direktorat Pam Obvit Polda Kaltim melaksanakan pengamanan dan monitoring pelaksanaan protokol Kesehatan di Kawasan PT. Pertamina RU-V di Balikpapan, Minggu (04/10/2020). Dengan adanya kehadiran Personel Dit Pamobvit, Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, S.I.K., M.H., menyebutkan pihaknya akan memberikan dukungan pengamanan dengan baik dan profesional. Personil Dit Pamobvit Polda Kaltim melaksanakan monitoring security dalam pemeriksaan orang dan barang area di Kawasan PT. Pertamina RU-V di Balikpapan serta melaksanakan patroli dan backup penjagaan Security, khususnya jam-jam rawan agar karyawan dapat melaksanakan tugas sesuai dengan yang diharapkan serta untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan. Terlihat Personel…

Read More

Poldakaltim.com, Kukar – Penanganan ancaman wabah Covid-19 terus dilakukan oleh Polres Kukar di wilayah Kabupaten Kutai Kartanegara yang mana melaksanakan penerapan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan, Minggu (04/10/2020). Kegiatan penerapan disiplin dan penegakkan hukum protokol kesehatan dilaksankan oleh Pos IV terpadu berlokasi di Kelurahan Mangkurawang yang terdiri dari Polres Kukar, Kodim 0906/Tgr , Satpol PP Kukar, Dishub Kukar dan BPBD serta Pihak Kecamatan Tenggarong. Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, S.I.K., M.H., mengatakan Polres Kukar dan Kodim memback up penerapan disiplin dan penegakan hukum protokol kesehatan yang dilaksanakan oleh Satpol PP. “Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuannya…

Read More

Poldakaltim.com, Kukar – Polres Kukar menggelar apel kesiapan pengamanan kampanye Pilkada Serentak 2020 di Kabupaten Kutai Kartanegara, Minggu (04/10/2020). Apel dilaksanakan di lobby mako Polres Kukar yang dipimpin oleh Kasat Samapta Polres Kukar yang diikuti oleh Para Perwira dan Bintara yang terlibat dalam Pengamanan Kampanye. Ditempat terpisah Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Ade Yaya Suryana, S.I.K., M.H., menegaskan kepada personil pada kegiatan kampanye ini, Polri agar senantiasa menjaga netralitas dan tidak terlibat politik praktis di pemilihan kepala daerah. Selain itu, ia mengatakan agar personil selalu menerapkan protokol kesehatan saat melaksanakan pengamanan Kampanye dan mengingatkan masyarakat untuk selalu mengikuti aturan…

Read More

Poldakaltim.com, Kukar – Penegakan Hukum Protokol Kesehatan dalam pencegahan dan penanganan Covid-19, Polsek Kenohan terus menggencarkan sosialisasi 3M (memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak), Sabtu (03/10/2020). Kegiatan yang dilaksanakan dalam rangka menindak lanjuti Perbup Nomor 54 Tahun 2020 dan Surat Edaran Bupati atau Kepala Gugus Kab. Kukar guna mencegah dan memutus penyebaran mata rantai Covid- 19. Kapolres Kukar AKBP Irwan Masulin Ginting melalui Kapolsek Kenohan AKP Salamun mengatakan penggunaan masker saat ini adalah sebuah kebutuhan yang sangat penting, sebagai langkah antisipasi pencegahan penularan dan penyebaran covid-19 di Kecamatan Kenohan. “Oleh karena itu kami melaksanakan peneggakkan hukum penerapan protokol kesehatan…

Read More

Poldakaltim.com, Samarinda – Kegiatan pendisiplinan Protokol kesehatan Yang dilaksanakan oleh Tiga pilar yang terdiri dari TNI,Polri dan instansi (Satpol PP) Kec.Palaran untuk menekan jumlah pelanggar perwali Kota Samarinda Nomor 43 tahun 2020, Sabtu (3/10/2020). Operasi yustisi tersebut di pimpin oleh Kanit Binmas Ipda Sugondo dalam kegiatan tersebut di temukan 3 pelanggar yang tidak memakai masker dan langsung diberi tindakan oleh petugas Satpol PP berupa teguran tertulis. Selain penertiban protokol kesehatan tim gabungan tiga pilar juga membagikan stiker Yang berlogokan “ayo pakai masker” pada kendaraan yang melintas di Jalan Ampera Kecamatan Palaran. Sementara itu ditempat terpisah Kabid Humas Polda Kaltim Kombes…

Read More

Poldakaltim.com, Samarinda – Melalui giat patroli rutin merupakan salah satu tugas dari Polri dalam hal ini personil Polsek Sungai Kunjang dan Bhabinkamtibmas di lingkungan warga yang dibinanya melakukan sambang dan sosialisasi tentang protokol kesehatan covid-19, Sabtu (3/10/2020). Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Sungai Kunjang dan personel patroli yang selalu melaksanakan giat sambang sekaligus sosialisasi di tempat-tempat umum, pemukiman warga terkait Adaptasi kehidupan baru di tengah Pandemi Covid-19. Dalam rangka menghadapi Adaptasi kehidupan baru dimasa Pandemi Covid-19 ini, merupakan salah satu kewajiban Personel Polri dalam memberikan sosialisasi dan edukasi agar warga masyarakat dapat segera beradaptasi guna mencegah penyebaran Covid-19. Patroli…

Read More

Poldakaltim.com, Paser – Dalam rangka mencegah penyebaran virus corona (covid-19), Polres Paser melaksanakan patroli gabungan dengan sasaran tempat-tempat keramaian dan warga yang berkerumun di wilayah Kabupaten Paser, Jumat (02/10/2020). Kegitan Patroli gabungan ini diikuti oleh Personel Polres Paser , Sat brimob kompi II pelopor, personel Kodim 0904 TGN, personil Dishub dan personel Satpol PP. Sebelum Melaksanakan Patroli gabungan didahului dengan Apel di halaman mako Polres Paser dan dipimpin oleh Kabag Ops Polres paser Kompol Sarman, S.H dan didampingi oleh Kasat Sabhara Akp Darmadi, Kasi Propam Iptu Joko Susanto, Kanit Pidum Ipda Suradin, Kasat Tahti Ipda Gandung W, KBO Shabara Ipda…

Read More

Poldakaltim.com, Penajam – Penerapan Pendisplinan Protokol Kesehatan Covid- 19 di Wilayah Babulu gencar dilaksanakan, kali ini bertempat di dalam Pasar Pagi Babulu Darat telah dilaksanakan pemeriksaan protokol kesehatan bagi pedagang serta pengunjung pasar yang tidak mengenakan masker, seperti sabtu pagi (03/10/2020 ). Salah satunya seperti yang dilaksanakan Anggota Jaga Polsek Babulu dengan melakukan pemeriksaan bagi penggunjung pasar yang belum disiplin dalam melaksanakan protokoler kesehatan pencegahan covid- 19. “Bagi yang kedapatan tidak memakai masker, kita Himbau untuk segera memakai masker dan tidak mengulangi perbuatannya,” kata Kapolsek Babulu AKP Muklas. Menurut Kapolsek Babulu AKP Muklas Hariyanto diharapkan warga masyarakat mempunyai kesadaran yang…

Read More

Poldakaltim.com, Bontang – Satuan Reserse Narkoba (Sat Reskoba) Polres Bontang dibawah kendali Kasat Reskoba AKP I. Gusti Ngurah Suarka, SH kembali berhasil mengungkap kasus peredaran gelap dan penyalahgunaan Narkotika di Kota Bontang. Polisi mengamankan sorang pria yang mengaku bernama SOF (38) dirumah kontrakannya di Jl Lumba lumba II Rt 27 kel tanjung laut indah kec. Bontang Selatan Kota Bontang, lengkap dengan barang bukti berupa 3 (tiga) bungkus plastic klip yang berisi butiran kristal yang diduga narkotika jenis sabu sabu dengan berat 1,84 gram. Selain barang bukti berupa Sabu, Polisi juga mengamankan barang lain antara lain 1 (satu) buah pipet kaca bekas…

Read More