Tribratanews.kaltim.polri.go.id, PPU – Personil Satuan Tugas Operasi Nusantara Mahakam Polda Kaltim melaksanakan patroli sambang kamtibmas serta pengamanan di beberapa titik penting di kawasan Ibu Kota Negara (IKN). Kamis (26/10/23). Kegiatan patroli dan pengamanan tersebut guna mendukung pembangunan Ibu Kota Negara yang baru dan memastikan situasi kondusif. Serta mengantisipasi adanya gangguan – gangguan yang dapat menghambat pembangunan Ibu Kota Negara yang baru. Selain itu, personil juga melakukan peninjauan titik batas Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) yang dilanjutkan dengan Koordinasi bersama Babinsa Kecamatan Sepaku untuk monitoring kondusifitas Kamtibmas di sekitar wilayah pembangunan IKN. Lanjutnya juga dilaksanakan koordinasi dengan penduduk sekitar Kawasan Ibu…
Author: humas4 humas4
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, PPU – Aksi simpatik kembali diperlihatkan oleh Polisi di Kabupaten Penajam paser utara (PPU) . Melihat seorang Lansia (lanjut usia-red) yang kepayahan menaiki kursi roda, Personil Polres PPU segera bergegas membantu mendorongkan kursi rodanya sampai ke tempat pemungutan suara (TPS). Minggu (29/10/2023). Hal itu dilakukan Personil Polsek Babulu, Bripda Bagus karena rasa hormat kepada orang yang lebih tua dan juga demi menolong sesama yang sedang kepayahan menuju tempat pemungutan suara (TPS). Kapolres PPU Akbp Hendrik Eka Bahalwan,S.H., S.I.K Melalui Kapolsek Babulu Iptu Syaifudin., S.H , mengungkapkan, apa yang dilakukan oleh Bripda Bagus merupakan salah satu perbuatan baik yang dicontohkan…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Balikpapan – Personil Ditpolairud Polda Kaltim menghadiri kegiatan Bersih sampah pesisir – Penanaman bibit mangrove bersama wakil ketua DPRD Provinsi Kaltim dan Alumni SMP Negeri 2 Balikpapan, Minggu (29/10/2023). Kegiatan yang bertujuan untuk melestarikan ekosistem pesisir serta mempromosikan kesadaran lingkungan tersebut di gelar di Pantai Lamaru Balikpapan dan turut dihadiri oleh Wakil Ketua DPRD Provinsi Kaltim, Bapak Sigit Wibowo, dan Alumni SMP Negeri 2 Balikpapan. Kegiatan dimulai dengan sambutan hangat dari panitia, yang memberikan pengantar mengenai tujuan dan signifikansi dari aksi ini. Sambutan berikutnya disampaikan oleh Wakil Ketua DPRD Provinsi Kaltim, Bapak Sigit Wibowo, yang menyoroti urgensi menjaga ekosistem…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Samarinda – Personel dari Dit Samapta Polda Kaltim melaksanakan operasi pengamanan di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur, yang terletak di wilayah Kota Samarinda. Minggu (29/10/23). Kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari Operasi Mantap Brata 2023-2024 yang bertujuan untuk memastikan kelancaran dan keamanan proses pemilihan umum Dalam kegiatan ini, kondisi di Kantor KPU dalam keadaan aman serta tidak ditemukan adanya potensi gangguan keamanan pada Kantor KPU Selama kegiatan berlangsung Personel Dit Samapta tidak mendapatkan laporan mengenai adanya kunjungan atau tamu eksternal yang mengganggu keamanan lokasi tersebut termasuk sabotase atau pengerusakan yang terjadi di Kantor KPU Personel Dit…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Samarinda – Jajaran Batalyon A Pelopor Satbrimob Polda Kaltim melakukan patroli dialogis ke Gereja – gereja di Kota Balikpapan untuk mengantisipasi terjadinya permasalahan Kamtibmas yang dapat mengganggu kenyamanan umat Nasrani dalam menjalankan ibadah, Minggu, (29/10/2023). Tim patroli Brimob Polda Kaltim menghimbau kepada security gereja untuk tetap meningkatkan kewaspadaan guna mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas di lingkungan gereja. Dansat Brimob Polda Kaltim Kombes Pol. Andy Rifai, SIK, MH mengatakan, pihaknya menghimbau security untuk melakukan pemeriksaan secara seksama kepada jemaat gereja yang melakukan ibadah, minta identitasnya apabila ada jemaat yang tidak dikenal dan mencurigakan guna mengantisipasi hal – hal yang tidak diinginkan.…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Samarinda – Polresta Samarinda Polda Kaltim – Tim Opsnal Unit Opsnal Polsek Samarinda Kota Polresta Samarinda Polda Kaltim, berhasil mengamankan salah seorang yang diduga pelaku tindak Pidana pengeroyokan. Diketahui seorang yang berhasil diamankan tersebut berinisial ARJ (22) terduga pelaku telah dilakukan penahanan di Mapolsek Samarinda Kota untuk proses lebih lanjut sejak Sabtu (27/10/2023). Kapolsek Samarinda Kota Kompol Tri Satria Firdaus SIK menerangkan awal kronologisnya bermula pelapor MS (19) sedang duduk di CAFE DHEA bersama teman-temannya, tiba-tiba temannya pelapor an Tamara didatangi oleh orang yang tidak dikenal dan langsung menampar teman pelapor, lalu pelapor tidak tega melihat kejadian tersebut dan…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Samarinda – Sat Resnarkoba Polresta Samarinda telah melakukan pengungkapan kasus penyalahgunaan Narkotika Golongan I jenis sabu-sabu dengan menangkap satu orang pelaku di Jl.Teuku Umar Gg. Senyiur 1A Kel. Lok Bahu Kec. Sungai Kunjang Kota Samarinda (tepatnya didalam rumah). Kasat Resnarkoba Polresta Samarinda menjelaskan kronologis kejadian yaitu, pada hari Kamis tanggal 26 Oktober 2023, Personel mendapatkan laporan informasi dari masyarakat yang dapat dipercaya kebenarannya bahwa di Jl.Teuku Umar Gg.Senyiur 1A Kel. Lok Bahu Kec. Sungai Kunjang Kota Samarinda di salah satu rumah, sering dijadikan tempat transaksi Narkotika jenis sabu-sabu. Kemudian, Personel melakukan observasi dengan cermat, dan sekitar pukul 17.00 WITA…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Paser – Go To School Sat Binmas Polres Paser melaksanakan sosialisasi kenakalan Remaja, Pelecehan Seksual, Bulying dan narkoba di SD N 011 Tanah Grogot, Jumat ( 27/10/23). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kasat Binmas AKP Bambang Yuwono dan didampingi Kanit Bintibmas Aipda Zupriadi dan di hadiri Guru Sekolah SD. N. 011 Tanah Grogot, serta siswa dan siswi SD.N. 011 Tanah Grogot. Dalam kegiatan sosialisasi tersebut, Kasat Binmas memberikan sosialisasi dan pemahaman kepada siswa / siswi dan guru pendamping tentang bahaya Narkoba dan masalah kenakalan remaja, Bulying, dan pelecehan seksual. “Melalui kegiatan ini, Kami berharap kepada adik adik memahami akan bahaya…
Tribrataanews.kaltim.polri.go.id, Kukar – Penyerahan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) di Desa Kota Bangun Ilir Kec. Kota Bangun Kabupaten Kutai Kartanegara untuk membantu masyarakat yang membutuhkan, pada Jum’at (27/10). Kepala Desa Kota Bangun Ilir, Supardi, SE, memiliki peran penting dalam mendistribusikan BLT-DD kepada warga yang memenuhi syarat. Penting untuk memastikan bahwa proses distribusi berlangsung dengan transparan dan akuntabel. Dalam kegiatan ini menunjukkan kerjasama antara pemerintah desa dan badan perwakilan masyarakat setempat. Sebab itu kehadiran Kehadiran Ketua BPD dan Bhabinkamtibmas AIPTU Laurenta, merupakan upaya untuk mendukung kelancaran dan keamanan dalam kegiatan tersebut. Pengamanan itu sangat penting untuk menjaga transparansi dalam…
Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kukar – Tertangkap tangan miliki pipet kaca berisikan narkotika jenis sabu, seorang pria berinisial MI (38) diamankan Polsek Sebulu, Pada Rabu (25/10). Pelaku MI berhasil diringkus Polsek sebulu di jalan Jend M Yusuf Desa Sebulu Modern, Kec. Sebulu, Kab.Kutai Kartanegara. MI berhasi diringkus karena membuat warga sekitar tempat tinggalnya merasa resah atas perbuatannya yang kerap bertransaksi narkotika. Kapolres Kutai Kartanegara AKBP Hari Rosena melalui Kapolsek Sebulu Iptu Larto mengatakan bahwa pihaknya mendapati satu buah Pipet Kaca berisi Narkotika jenis sabu dengan berat kotor keseluruhan 3,15 gram saat melakukan penggerebekan. Selain itu, ada 7 buah Plastik Klip bekas Narkotika, 2…