Poldakaltim.com, SAMARINDA- Guna menjaga kondusifitas dan menjalin tali silahturahmi, Kapolda Kalimantan Timur Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H.,M.H., mengunjungi para Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Kaltim di Jl. Imam Bonjol No.07, Pelabuhan, Kec. Samarinda Kota, Kamis (05/12/2019). Dalam sambutannya, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Muktiono mengucapkan terima kasih atas sambutan hangat yang telah diberikan oleh para pengurus PWNU Kaltim. Selanjutnya Irjen Pol. Muktiono juga secara khusus memohon doa restu serta dukungan untuk dapat bersama-sama saling bersinergi dalam menjaga stabilitas kamtibmas demi terciptanya masyarakat Kalimantan Timur yang kondusif. “Kita ingin bersilaturahmi serta merapatkan dan menguatkan barisan agar tidak terpecah belah,†ujar Irjen Pol.…
Author: humas4 humas4
Poldakaltim.com, SAMARINDA- Untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan damai, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H.,M.H., menggelar pertemuan dengan para Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, dan Tokoh Adat di Ruang Anggana Hotel Senyiur Samarinda, Kamis (05/12/2019). Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Ade Yaya Suryana menerangkan dalam kegiatan ini Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs Muktiono secara khusus memohon doa restu serta dukungan para Toga, Tomas dan Todat untuk dapat bersama-sama menjalin sinergitas yang baik dan harmonis serta memperkuat keterpaduan antar elemen masyarakat dalam melawan informasi hoaks guna menjaga kedamaian di Bumi Etam. Kapolda Kaltim juga meminta masyarakat agar dapat menjaga…
Poldakaltim.com, SAMARINDA- Dalam rangka mempererat tali silahturahmi, Kapolda Kalimantan Timur Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., menemui Gubernur Kaltim Dr. Ir. H. Isran Noor, M.Si., di Kantor Gubernur Kaltim Jl. Gajah Mada No.2, Jawa, Kec. Samarinda Ulu, Kamis (05/12/2019). Kunjungan Kapolda Kaltim ini turut didampingi oleh Dir Intelkam, Dir Lantas, Kabid Humas Polda Kaltim serta Kapolresta Samarinda. Kapolda bersama Gubernur membahas seputar geografis wilayah dan keadaan masyarakat Kalimantan Timur. Tidak hanya itu, keduanya juga membahas kesiapan terkait dua daerah di Kaltim diantaranya Kab. Kukar dan Kab. Penajam Paser Utara yang akan menjadi Ibu Kota Negara. “Kita mengoordinasikan langkah-langkah apa yang…
Poldakaltim.com, TANA PASER- Polres Paser menggelar coffee morning dengan para jurnalis yang bertugas di wilayah Kabupaten Paser, pada Rabu (4/12/2019). Coffee morning yang digelar di Mapolres Paser ini, dihadiri Kapolres Paser AKBP Murwoto dan jajarannya. Pada kesempatan tersebut Kapolres Murwoto menyerahkan rompi kemitraan secara simbolis kepada para jurnalis yang diwakili Sekretaris PWI Kabupaten Paser Rusdiansyah. “Ini kegiatan awal kemitraan Polres Paser dengan media. Kedepannya kami harap jalinan kemitraan in semakin erat. Apa yang telah terbangun dengan kepemimpinan Kapolres yang lalu tetap bisa terlaksana sampai saat ini,†harap Kapolres Murwoto kepada media ini. “Dengan jalinan kemitraan antara Polres dengan awak media…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Irwasda Polda Kaltim Kombes Pol. Drs. Edhy Moestofa, M.H., mewakili Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H.,M.H.,menerima kunjungan kerja Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) bertempat di Ruang Vicon Lt.2 Mapolda Kaltim, Rabu (04/12/2019). Tim kunjungan kerja Kompolnas ini terdiri Andrea H. Poeloengan, SH, M.Hum,MTCP, Kismanto Eko Saputro SH MH., dan Hery Sudrajat SIP. Pada kesempatan ini, Irwasda Polda Kaltim Kombes Pol. Drs. Edhy Moestofa, M.H., menyampaikan selamat datang kepada Tim Kompolnas ke Polda Kaltim serta menerima secara baik dan terbuka kunjungan Tim Kompolnas dan memerintahkan seluruh anggotanya untuk bekerja sama dan mendukung kegiatan Kompolnas selama di Kaltim. Selanjutnya dalam kunjungan…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Mengupas kesiapan dua daerah di Provinsi Kalimantan Timur yakni Penajam Paser Utara dan Kutai Kartanegara sebagai Ibu Kota Baru Indonesia, Wakapolda Kaltim Brigjen Pol. Drs. Eddy Sumitro Tambunan, M.Si., menghadiri  Sarasehan Udara  yang digelar oleh Lembaga Penyiaran Publik (LPP) RRI di hotel Grand Senyiur Balikpapan, Rabu (4/12/2019). Hadir sebagai narasumber utama, Gubernur Provinsi Kalimantan Timur Isran Noor mengatakan kesiapan Kaltim sebagai Ibukota Negara saat ini belum siap, namun untuk infrastruktur penunjang sudah siap. “Kalau Ibukota langsung pindah ke Kaltim pasti belum siap karena infrastrukturnya belum memadai, tapi kalau bertahap kami siap, karena infrastruktur penunjang kami sudah ada seperti…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- HUT Polisi Air dan Udara (Polairud) Polri jatuh pada setiap tanggal 01 Desember. Di tahun 2019, Irjen Pol. Drs, Muktiono, S.H., M.H., sebagai Kapolda Kalimantan Timur yang baru memimpin perayaan dan apel HUT Polairud ke-69 di Mako Polairud Polda Kaltim, Rabu (04/12/2019). Dalam amanatnya, Irjen Pol. Drs. Muktiono mengucapkan selamat atas prestasi yang selama ini ditorehkan Korps Polairud Polri. Jenderal Bintang Dua tersebut menekankan sejumlah poin untuk satuan Korps Polairud Polda Kaltim. Pertama, personel diharapkan dapat menjaga kesehatan diri dan keluarga sekaligus menjadikan pekerjaan sebagai bentuk ibadah kepada Tuhan. “Bekerja saja dengan baik, nanti kita semua yang memikirkan…
Poldakaltim.com, PENAJAM- Guna membangun Kabupaten Penajam Paser Utara yang aman dan nyaman, dalam kunjungan kerjanya, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., melaksanakan Silahturahmi dengan Forkopimda dan para Tokoh Masyarakat di Kabupaten Penajam Paser Utara, Selasa (12/03/2019). Turut hadir dalam kunjungan tersebut Bupati PPU H. Abdul Gofur, Kajari Kab. PPU, Ketua Pengadilan Negri Kab. PPU, Kapolres PPU, Dandim 0913/PPU, serta seluruh unsur forkopimda dan tokoh masyarakat lainnya. Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Ade Yaya Suryana mengatakan kunjungan ini dalam rangka mempererat tali silahturahmi juga bersama-sama membangun Kab. PPU untuk menyongsong terwujudnya IKN (Ibu Kota Negara). “ini upaya untuk…
Poldakaltim.com, PENAJAM- Guna meningkatkan kinerja Personil, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., bersama Ketua Bhayangkari Daerah Kaltim Ny. Ratu Diana Muktiono melaksanakan kunjungan kerja ke Polres Penajam Paser Utara, Selasa (03/12/2019). Kunjungan Kerja Kapolda Kaltim ini didampingi pula oleh Dirreskrimum, Dir Intelkam, Dir Binmas, Kabid Humas, Kabid Propam, dan Korspri Polda Kaltim. Sesampainya di Polres PPU, Kapolda beserta Ketua Bhayangkari Daerah Kaltim langsung disambut dengan tradisi tepung tawar dan pengalungan bunga oleh dua Polisi Cilik. Dalam arahan yang diberikan Kapolda Kaltim kepada para personil Polres PPU, ia mengapresisasi kinerja personel polres PPU untuk membangkitkan semangat semua personel dalam…
Poldakaltim.com, BALIKPAPAN- Untuk mempererat tali silahturahmi dan menjalin kerja sama yang baik, Kapolda Kaltim Irjen Pol. Drs. Muktiono, S.H., M.H., menerima Audiensi dari Pimpinan Redaksi dan Redaktur Kaltim Post, bertempat di Ruang Kerja Kapolda, Senin (02/12/2019). Kegiatan tersebut turut didampingi oleh Kabid Humas Polda Kaltim, Dirreskrimum, Dir Intelkam, Dir Pamobvit, dan Kabidkum Polda Kaltim. Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol. Ade Yaya Suryana menjelaskan Kapolda Kaltim sangat menyambut baik Audiensi ini, menurutnya Kapolda Kaltim sebagai pejabat baru di Benua Etam ini sudah mulai melakukan silahturahmi dengan instansi samping, termasuk rekan media untuk mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif. “Kegiatan ini untuk…