Author: Redaksi TBN Kaltim

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, PPU – Dalam upaya menjaga kelancaran lalu lintas di wilayah Penajam Paser Utara (PPU), Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres PPU secara rutin melaksanakan pengaturan lalu lintas (gatur) setiap pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan kondisi lalu lintas yang aman, tertib, dan lancar, khususnya pada jam-jam sibuk saat masyarakat memulai aktivitas harian, Kamis (14/11/24). Kapolres PPU AKBP Supriyanto S.I.K M.Si, melalui Kasat Lantas Polres PPU AKP Rhondy Hermawan S.I.K STK, menyatakan bahwa kegiatan gatur pagi ini dilakukan oleh seluruh personel Satlantas di titik-titik rawan kemacetan, seperti di sekitar perempatan, sekolah, dan pasar. “Kami berusaha agar seluruh pengguna jalan merasa aman…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Bontang – Menjelang Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Kelurahan Loktuan, Aiptu Bambang Sumantri, S.H., bersama warga setempat, mengadakan kegiatan cooling system untuk menciptakan suasana kondusif di wilayah RT 26, Kelurahan Loktuan, Kecamatan Bontang Utara. Acara yang berlangsung di Jalan Kapal Tanker ini dihadiri sejumlah tokoh masyarakat, seperti Bapak Hasan, Bapak Subeno, Bapak Aan, Bapak Suedi, dan Bapak Hendra. Pada kegiatan yang dimulai pukul 13.00 Wita ini, Aiptu Bambang Sumantri menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada warga, mengajak mereka menjaga stabilitas dan ketertiban menjelang Pilkada. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Bontang Utara, Iptu Lukito, menekankan pentingnya menghindari konflik dan tidak mudah terprovokasi isu-isu yang dapat…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kukar – Satuan Polisi Air dan Udara (Satpolairud) Polres Kutai Kartanegara melaksanakan kegiatan sambang serta pembinaan kepada para nelayan di kawasan perairan Sungai Meriam, Kecamatan Anggana. Kegiatan ini dimulai pada pukul 12.00 Wita dengan tujuan utama meningkatkan kesadaran nelayan tentang pentingnya keselamatan dan keamanan di perairan, Senin (11/11/2024). Personel Satpolairud yang terlibat dalam kegiatan ini adalah Bripka Herlinanto, Brigpol Soni WM, Brigpol Angga S, Briptu Firmansyah Adhitya, dan Bripda Dwika Satryawan. Mereka memberikan edukasi terkait pentingnya penggunaan alat tangkap yang ramah lingkungan serta sesuai dengan peraturan, untuk menjaga kelestarian perairan. Nelayan juga diimbau agar tidak beraktivitas di jalur pelayaran…

Read More
HL

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Balikpapan – Kebakaran besar menghanguskan sejumlah rumah di kawasan pemukiman Jalan Durian, Toko Utama RT.18, Kelurahan Gunung Sari Ilir, Kecamatan Balikpapan Tengah, pada Senin malam (11/11/2024). Api yang mulai berkobar sekitar pukul 20.30 Wita itu baru berhasil dipadamkan sepenuhnya dua jam kemudian, yakni pukul 22.30 Wita. Tim Piket Pammat Ditsamapta Polda Kaltim menerima laporan dan segera menuju lokasi kejadian. Mereka tiba pukul 20.40 Wita dan langsung memulai proses pemadaman bersama sejumlah unit tanggap darurat. Tim gabungan yang terdiri dari UNIT TRC PB, UPTD dari berbagai wilayah, Sektor Gunung Samarinda, Sektor Baru Tengah, serta Rantis Sabhara Polda turut dikerahkan. Ambulans…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kukar – Pada Sabtu, 9 November 2024, Polsek Sangasanga bekerja sama dengan Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar sosialisasi serta pelatihan persiapan penerimaan TNI-Polri di SMAN 1 Sangasanga. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi dan pembekalan bagi siswa-siswi terkait persyaratan dan proses seleksi masuk TNI dan Polri. Acara dimulai pukul 09.00 Wita dan menghadirkan sejumlah narasumber, antara lain Kabid Kepemudaan Dispora Kukar Deri Wardana, perwakilan SDM Polres Kukar Iptu Suranto dan Brigpol Priyan Eka Prasetia, serta perwakilan dari TNI AD, TNI AL, dan TNI AU. Kepala SMAN 1 Sangasanga, Rahmat Hidayat, turut hadir membuka kegiatan yang…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kubar – Bertempat di dermaga Kampung Tanjung Jan di Kecamatan Jempang, Kabupaten Kutai Barat, menjadi lokasi pelaksanaan acara Rurant Adat sekaligus Deklarasi Damai untuk Pilkada Serentak 2024, Senin (11/11/2024). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak penting, seperti Camat Jempang, Kapolsek Jempang, Bawaslu Provinsi Kalimantan Timur, Bawaslu Kabupaten Kutai Barat, Danramil Jempang atau perwakilannya, serta para tokoh adat dari Kecamatan Jempang, Tanjung Isuy, dan Tanjung Jan. Acara yang berlangsung dengan penuh khidmat ini mencerminkan semangat gotong royong dalam menjaga keamanan dan kedamaian selama proses Pilkada mendatang. Kehadiran jajaran pemerintah dan pihak keamanan, termasuk dari TNI dan Polri, menunjukkan komitmen bersama…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kutim – Menjelang pelaksanaan Pilkada 2024, Tim Sie Dokkes Polres Kutai Timur mengadakan kegiatan pemeriksaan kesehatan dan pembagian vitamin kepada seluruh personel yang akan bertugas dalam Ops.Mantap Praja Mahakam 2024. Upaya ini dilakukan untuk memastikan kondisi kesehatan optimal bagi setiap anggota yang terlibat dalam pengamanan. Kegiatan ini diadakan di halaman Polres Kutai Timur dan diikuti oleh seluruh anggota, termasuk pejabat utama. Tim medis dari Si Dokkes melakukan pemeriksaan kesehatan dasar, meliputi pengukuran tekanan darah, pengecekan kadar gula darah, serta menyediakan konsultasi kesehatan. Selain itu, vitamin dan suplemen dibagikan untuk meningkatkan daya tahan tubuh anggota. Kapolres Kutai Timur AKBP Chandra…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Mahulu – Sat Binmas Polres Mahakam Ulu melaksanakan kegiatan sambang dan pengecekan lahan pertanian di Desa Ujoh Bilang RT 15, Kec.Long Bagun, Kab.Mahakam Ulu, pada Senin (11/11/24). Hadir dalam kegiatan ini Kasat Binmas Polres Mahuku, AKP Ciptoro Sono, bersama anggota Sat Binmas dan Ketua Kelompok Tani Subur Makmur beserta anggotanya. Dalam kesempatan tersebut, Kasat Binmas AKP Ciptoro Sono menyampaikan sosialisasi mengenai Program Asta Cita yang menjadi salah satu inisiatif pemerintah untuk memperkuat ketahanan pangan. Program ini bertujuan untuk mendorong masyarakat mencapai swasembada pangan melalui inovasi dan kreativitas di sektor pertanian. Mewakili Kapolres Mahakam Ulu, AKBP Anthony Rybok, SE, Kasat…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Kubar – Sebagai wujud kepedulian kepada masyarakat yang terkena musibah, Polsek Jempang, di bawah Polres Kutai Barat, menyalurkan bantuan sosial (bansos) kepada warga Kampung Muara Tae, Kec.Jempang Kab.Kubar, Sabtu (09/11/24). Kapolres Kutai Barat AKBP Kade Budiyarta, S.I.K., melalui Kapolsek Jempang, Iptu Hadi Sunarto, S.H., menyatakan bahwa pembagian bansos ini merupakan bentuk empati dan kepedulian anggota Polri terhadap warga yang membutuhkan. “Selain memberikan bantuan sosial, kami juga menyampaikan pesan untuk menjaga keamanan dan ketertiban serta mengingatkan warga untuk selalu memperhatikan kesehatan,” ujar Kapolsek Jempang. “Kami berharap bantuan ini dapat sedikit meringankan beban warga dan memotivasi mereka untuk tetap menjaga kebersihan…

Read More

Tribratanews.kaltim.polri.go.id, Samarinda – Untuk menjaga kebersihan dan kenyamanan lingkungan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Karang Asam Ilir, Kecamatan Sungai Kunjang, Kota Samarinda, Bripka Agung Asmara, S.H., bersama perangkat kelurahan, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan warga setempat melakukan kerja bakti membersihkan lingkungan, Minggu (10/11/24). Kegiatan ini menjadi ajang kebersamaan untuk memperbaiki saluran air dan membersihkan jalan-jalan di sekitar pemukiman warga. Kerja bakti ini berlangsung dalam suasana penuh kekeluargaan, dengan semua pihak berpartisipasi dalam membersihkan saluran air serta merapikan jalan-jalan kampung. Bripka Agung menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang asri dan rapi. “Kegiatan ini diadakan agar lingkungan sekitar menjadi lebih bersih dan…

Read More