Poldakaltim.com, Bontang – Forkopimda kota Bontang melaksanakan Safari Ramadhan di masjid Al-Jihat jl Pontianak kel. Gunung Telihan kec. Bontang Barat kota Bontang

Giat dilaksanakan pada hari Rabu (13/4/2022) pukul 19.30 Wita dihadiri Forkopimda kota Bontang (Walikota Bontang, Dandim 0908 Bontang, Kapolres Bontang dll), Ketua Takmir Masjid Al Jihad Bpk. Amir dan Rombongan Safari Ramadhan Pemerintah Kota Bontang, Serta jamaah sekitar 300 orang

Dalam sambutannya Walikota Bontang mengucapkan rasa sukur atas kondisi saat ini karna bisa melaksanakan Sholat Tarawih berjamaah karna dua Tahun berturut – turut tidak bisa melaksanakan ibadah Sholat Tarawih dikarena Pandemi Covid 19.

Walikota juga
mengajak untuk tetap menjaga prokes dengan melengkapi vaksin ke 3 (boster), bagi yang belum.

waspada dan tidak terpengaruh berita hoax yang beredar di masyarakat menjelang tahun politik dan jangan sampai terprovokasi sehingga terjadi perpecahan di tengah2 masyarakat dan tetap jaga silaturahmi

Harapan walikota di akhir sambutan Semoga dengan datangnya bulan ramadhan ini kita senantiasa di beri kesehatan dan keberkahan serta kesejahteraan oleh Allah SWT

Humas Polda Kaltim

Share.

Comments are closed.

© Copyright 2024 || Polda Kaltim tribratanews.kaltim.polri.go.id

Exit mobile version